Jumat, 12 April 2013

SEMANTIC TRANSLATION ERRORS AS A RESULT OF GOOGLE TRANSLATE (A CASE OF ERRORS OF TRANSLATION ON HOMONYMOUS AND POLYSEMOUS WORDS IN BAHASA INDONESIA)


Abstract


Nur Jamilah
University Of Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang
keeplighting_mila@yahoo.com

Abstrak
Inti penerjemahan adalah mencari kesepadanan antara bahasa sumber (SL) dan bahasa sasaran (TL). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis terjemahan kata homonim dan polisemi dalam Bahasa Indonesia (SL) ke dalam bahasa Inggris (TL) melalui program Google Translate. Penelitian ini difokuskan pada pengamatan terhadap kesalahan semantik umum, khususnya kesalahan semantik yang disebabkan oleh program GoogleTranslate ini. Ruang lingkup dalam penelitian ini adalah semantik, penerjemahan, homonimi dan polisemi, dan ambiguitas. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Program Google Translate cenderung secara harfiah daripada kontekstual. Hal ini menyebabkan ambiguitas. Berdasarkan hasil penelitian, diharapkan penelitian selanjutnya akan menganalisis berbagai makna kalimat, seperti makna pragmatis, makna disengaja, makna konotatif, makna denotatif, makna sosial, makna deiktik, dsb. Selain itu, diharapkan bahwa riset ini berguna bagi programmer komputer untuk membuat program baru yang canggih untuk meminimalisir kesalahan dalam penerjemahan.
Kata Kunci: homonimipolisemiGoogle Translate
Abstract
Translation should consider the equivalent text between the first language (SL) and the second language (TL). The study tries to analyze the translation of homonymous and polysemous words in Bahasa Indonesia into English by Google Translate program. It observes the common semantic errors, more specifically the semantic causes of errors, resulted from the program. The theories used to analyze homonymous and polysemous words structure errors of Google Translate translation are semantics, translation, homonymy and polysemy, and ambiguity. This study applies a descriptive qualitative method. Google Translate tends to translate literally rather than contextually. This causes lexical ambiguity. Based on the result of the study, it is expected that the next research will analyze the various meaning in sentence, such as pragmatic meaning, intentional meaning, connotative meaning, denotative meaning, social meaning, deictic meaning, and so on. Furthermore, it is expected that it will be useful for computer programmer to create new advanced programs in order to minimize errors.
Key Words: Homonymy, Polysemy, Google Translate

Tidak ada komentar:

Posting Komentar